Search

Minggu, 27 November 2016

Anggota OSIS 2016 - 2017

PEMILIHAN ANGGOTA OSIS SMP TUNAS KARYA
TAHUN BAKTI 2016 - 2017

Hallo hallo guys ... ketemu lagi deh! Kali ini OSIS kita mengalami pergantian anggota-anggota, dimulai dari jabatan Jendral-Jendral :-D wkwkwkk ... sampai jabatan Tentara Tamtama (dah kaya TNI aja nih). OSIS jangan dipandang enteng lho guys, OSIS itu berperan sentral dalam pelaksanaan kegiatan-kegiatan non-akademik di sekolah. OSIS juga berperan sangat penting sebagai duta sekolah, mempromosikan kegiatan di sekolah, serta menjalin relasi dengan pihak luar. Namanya SMP ato SMA kalo kaga ada OSIS ibarat sayur tanpa garam, Romeo tanpa Juliet, sendok tanpa garpu, dan aku tanpa dirimuuhhh ... :-D
Oke okeeeee ... kita akan pasang muka-muka anggota OSIS yang ganteng dan cantiknya melebihi Justin Bieber dan Selena Gomez.
TADAAAA ....


Dimulai dari bapak kepsek kita yang tercinta dong, bapak Drs. Juli Efendi Ginting.



Lanjuuuttt ke kakak pembina kita yang gantengnya nggak akan bisa disaingi oleh Pembina OSIS se-DKI Jakarta, kak Willy Sohlehudin, S. Psi




Oke Guys ... berikut adalah anggota-anggota :-D

Rhea Minerva Fatheema, Ketua OSIS kita nehhh ...

Abraham Gavriel Bawanda, Wakil Ketua OSIS kita.
Awas loh, yang belagu bisa digigit ama dia :-D
Dinda Praditia Kartika Sari, sekretaris OSIS



Virlly Najwa Azzahra, Bendahara I

Naomi L. Theresia, Bendahara II
Christina Adventina Kadapare Tariallo, Seksi Disiplin OSIS

Brandon Tan, Seksi Keamanan I

Toar Imannuel Rivo Tamauka, Seksi Keamanan II
Cornellius Kunta Adjie, Seksi Kesehatan I

Melvern, Seksi Kesehatan II
Aaron Joshua Suwanto, Seksi Dokumentasi I

Yumi Juliana, Seksi Dokumentasi II
Andi Widianto, Seksi Swadaya

Aaron Jeconiah Hanson, Seksi Olahraga

Suryanata Iskandar, Seksi Acara

Per tanggal 28 November 2016, secara aklamasi, pembina OSIS menunjuk dua orang siswa untuk membantu OSIS dalam hal seni. Anggota diambil dari kelas VIII yakni Gabrielle Beatrice Xaviera dan Ellen Erlanda. SELAMAT BERTUGAS GUYS ... !!!

Ellen Erlanda

Gabrielle Beatrice Xaviera

3 komentar:

  1. Selamat bertugas anggota OSIS... tetap semangat.

    BalasHapus
  2. https://drive.google.com/file/d/1k9jecO8ElBkigmbizNOI6CKb2f_0jJqf/view?usp=sharing

    BalasHapus